Ada pertanyaan tentang paket wisata Dieng? Anda dapat menemukan jawabannya di FAQ.
Daftar pertanyaan umum dan jawaban
Ya, Kami menyediakan paket honeymoon / bulan madu ke Dieng dengan pilihan durasi paket 2 hari 1 malam dan 3 hari 2 malam. Akomodasi paket Honeymoon ini mulai dari homestay, villa hingga hotel bintang.
Musim kemarau adalah waktu paling baik untuk mengunjungi wisata Dieng, yaitu sekitar bulan Juni – September.
Padang savana Dieng adalah salah satu tempat wisata anti mainstream di Dieng. Anda dapat mencapai lembah semurup dengan pendakian di gunung pangonan dengan perkiraan waktu kurang lebih tiga puluh menit. Dengan sedikit trakking yang tidak terlalu sulit.
Padang savana unik karena berada di tengah-tengah gunung pangonan. Untuk mencapai ke dasar lembah, dibutuhkan tenaga yang ekstra, jika anda tidak biasa jalan kaki mungkin akan terasa berat, namun itu semua akan terbayar dengan keindahan panoramanya.
Minimal 2 peserta sudah bisa mengikuti paket perjalanan ke Dieng
Berikut detail itinerary ke Dieng selama 2 hari 1 malam
Hari Pertama
- 09.0-09.30 Gardu Pandang Tieng
- 09.30-10.00 Titik 0 Km Dieng
- 10.00-11.00 DPT (Dieng Plateau Theater)
- 11.00-12.00 Batu Pandang Ratapan Angin
- 12.00-13.00 Makan Siang
- 13.00-14.15 Telaga Warna
- 14.15-15.15 Komplek Candi Arjuna
- 15.15-16.30 Kawah Sikidang
- 16.30-19.00 Chek in & makan malam
- 19.00-02.00 Acara pribadi
Hari Kedua
- 02.00-03.00 Prepare bukit Sikunir
- 03.00-06.00 Sunrise di bukit Sikunir
- 06.00-07.00 Telaga Cebong
- 07.00-08.00 Sarapan
- 08.00-10.00 Chek out homestay/hotel
- 10.00-10.15 Tuk Bimolukar
- 10.15-12.00 Telaga Menjer
- 12.00-13.00 Makan siang
- 13.00-14.00 Wisata oleh-oleh khas
- 14.00-15.00 Wisata selesai, kru berpamitan
Fasilitas paket tour ke Dieng sebagai berikut: Private tour sehingga tidak digabung dengan peserta lain, meeting poin sesuai kesepakatan, kendaraan selama berwisata, bahan bakar kendaraan, biaya parkir, driver khusus pasiwisata, tour guide HPI (Himpunan Pramuwisata Indonesia), tiket objek wisata sesuai paket, layanan makan 5 kalidan menginap di homestay/hotel.
Cara memesan paket liburan ke Dieng, silakan hubungi marketing Dieng platour setiap hari jam 08.00 – 17.00 melalui Telepon: 0811-260-969, WhatsApp: 0811260969 dan Email: info@diengtour.co.id.
Lokasi meeting point dan drop off dari: Wonosobo, Jogja, Purwokerto, Semarang, Solo, Magelang dan kota lain.
Ya, kami menyediakan paket open trip ke Dieng setiap akhir pekan.
- 2-6 menggunakan mobil pribadi (APV, Innova, Avanza)
- 7-17 peserta (Elf / Hiace)
- 17 peserta, shuttle bus 17 seat
- 30-60 menggunakan bus pariwisata
Bukit Sikunir, Candi Arjuna Dieng, Kawah Sikidang, Telaga Warna, Telaga Pengilon, Dieng Plateau Theater, Batu Pandang, Tuk Bima Lukar, Telaga Menjer, Perkebunan Teh Tambi, Telaga Cebong, Gardu Pandang Tieng, Bukit Sidengkeng, Sumur Jalatunda, Telaga Merdada, dan Museum Kailasa.