Study Tour

Study Tour

Paket study tour ke Dieng merupakan program pilihan belajar sambil berwisata ke Dieng. Kami menyediakan pemandu wisata yang handal agar dapat menambah wawasan peserta study tour.

Selain kunjungan wisata, nantinya peserta study tour baik pelajar ataupun mahasiswa akan kami berikan waktu tanya jawab kepada guide kami, agar pengetahuan yang didapatkan semakin mendalam dan dapat memenuhi tugas sekolah.

Itinerary

Itinerary paket Study tour ke Dieng 1 hari (Itinerary paket 2 dan 3 hari silakan request ke marketing kami, melalui nomor telepon tertera)

  • 06.00-06.00 Peserta tiba di Kota Wonosobo
  • 06.00-06.30 Transfer shuttle bus di rest area
  • 06.30-07.30 Istirahat sarapan pagi (menu prasmanan)
  • 07.30-12.30 Tour Dieng (Candi Arjuna, Kawah Sikidang, Telaga Warna, Telaga Pengilon, Dieng Plateau Theater)
  • 12.30-13.15 Belanja oleh-oleh
  • 13.15-14.00 Istirahat makan siang
  • 14.00-selesai Drop off ke Kota Wonosobo

Fasilitas

Layanana dan Fasilitas untuk kegiatan study tour ke Dieng selama 1-3 hari.

Paket 1 hari

  1. Shuttle bus
  2. Makan 2x (Pagi dan siang) atau (Siang dan Sore)
  3. Pemandu wisata Dieng
  4. Tiket obyek wisata
  5. Parkir dan tol kawasan

Paket 2 hari

  1. Shuttle bus
  2. Makan 4x
  3. Pemandu wisata Dieng
  4. Tiket obyek wisata
  5. Parkir dan tol kawasan
  6. Menginap 1 malam (Hotel / Homestay)

Paket 3 hari

  1. Shuttle bus
  2. Makan 7x
  3. Pemandu wisata Dieng
  4. Tiket obyek wisata
  5. Parkir dan tol kawasan
  6. Menginap 2 malam di (Hotel / Homestay)

Destinasi

DurasiDestinasi
1 hari(5 tempat wisata) Candi Arjuna, Kawah Sikidang, Telaga Warna, Telaga Pengilon, Dieng Plateau Theater
2 hari(10 tempat wisata) Candi Arjuna, Kawah Sikidang, Telaga Warna, Telaga Pengilon, Dieng Plateau Theater, Batu Ratapan Angin, Sunrise Sikunir, Telaga Cebong, Telaga Menjer
3 hari(14 tempat wisata) Candi Arjuna, Kawah Sikidang, Telaga Warna, Telaga Pengilon, Dieng Plateau Theater, Batu Ratapan Angin, Sunrise Sikunir, Telaga Cebong, Telaga Menjer, Pemandian air panas alami, Sumur Jalatunda, Museum Kailasa, Candi Bima

Harga paket

Harga paket wisata study tour ke Dieng untuk pelajar dan mahasiswa.

PaketHarga
1 hari (1D)Rp195.000/ peserta
2 hari 1 malam (2D/1N)Rp495.000/ peserta
3 hari 2 malam (3D/2N)Rp700.000/ peserta